Tag: HUT ke-78 TNI
AMLAPURA, NusaBali - Dandim 1623/Karangasem Letkol Inf Sutikno, menyerahkan bantuan kepada anggota veteran I Made Rai dan anggota Warakawuri (janda purnawirawan militer), Nyonya I Gusti Ketut Dana. Penyerahan saat puncak peringatan HUT ke-78 TNI di Lingkungan Dausa, Kelurahan Padangkerta, Kecamatan Karangasem, Kamis (5/10).
DENPASAR, NusaBali - Ratusan prajurit terlatih dan tangguh dari TNI Angkatan Darat, Angkatan, Laut, dan Angkatan Udara unjuk kebolehan atraksi bela diri pada peringatan HUT ke-78 TNI yang digelar di Lapangan Puputan Margarana Niti Mandala Denpasar, Kamis (5/10) pagi.
NEGARA, NusaBali - Dalam rangka memperingati HUT ke-78 TNI, pihak TNI di Kabupaten Jembrana menggelar kegiatan donor darah di halaman Gedung Kesenian Dr Ir Soekarno, Kelurahan Dauhwaru, Kecamatan Jembrana, Jembrana Minggu (24/9). Sesuai catatan pihak Kodim 1617/Jembrana, ada sekitar 600 peserta yang berpartisipasi dalam kegiatan.
Topik Pilihan
-
-
Badung 22 Jan 2025 Desa Adat Seminyak Dapat Hibah Tanah 4,8 Are
-
-
-
-
-
-
Badung 21 Jan 2025 Jalan Jebol di Lukluk Mulai Diperbaiki
-
Badung 21 Jan 2025 Satpol PP Panggil Pemilik Vila di Canggu
Berita Foto
Kabel Serbu Monumen
Desa Wisata Undisan
Rumput Liar Masuk Terminal
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Antara Instink dan Kecerdasan
Tan mātā parthivī́ tat pitar dyáuḥ (Sukla Yajurveda XXV)